Resep Energized Oatmeal Porridge Karya S.L ~ Sanni

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Energized Oatmeal Porridge Karya S.L ~ Sanni
  • Resep Energized Oatmeal Porridge oleh S.L ~ Sanni

    Berikut ini adalah resep memasak Energized Oatmeal Porridge. Resep Energized Oatmeal Porridge yang dibuat oleh S.L ~ Sanni bisa menjadi 1 porsi.



    bahan dan cara membuat Energized Oatmeal Porridge


    Resep Energized Oatmeal Porridge


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 5 sendok makan oatmeal quaker (kemasan biru)
    2. 250 ml air
    3. secukupnya garam/kaldu jamur (aku pake sekitar 1/4 sdt)
    4. secukupnya maggi seasoning sekitar 1/2 sdt
    5. 1 butir telur
    6. secukupnya abon sapi sebagai taburan makin enak (bisa tambah kerupuk / kacang dua kelinci / kacang pilus)

    Langkah

    1. Panaskan air, setelah mendidih masukkan oatmeal, aduk rata

    2. Tambahkan garam/kaldu jamur dan maggi seasoning secukupnya (kalo aku ga banyak2 ga sampe gurih banget, jadi disesuaikan aja ya tingkat keasinan nya ^_^)

    3. Masukkan telur, aduk sesekali supaya telur nya ga terlalu hancur.

    4. Masak hingga kekentalan yang di inginkan, angkat dan sajikan

    5. Bisa juga kuah nya pakai soup2 apapun jadi ga usah tambah2 bumbu2 lagi saat membuat oatmeal, makin irit waktu pagi hari... di foto aku lagi pake kuah kaldu nya pumpkin soup, enak loh!




    Itulah tadi Resep Energized Oatmeal Porridge, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Energized Oatmeal Porridge diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Energized Oatmeal Porridge Karya S.L ~ Sanni diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Energized Oatmeal Porridge Karya S.L ~ Sanni dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/01/resep-energized-oatmeal-porridge-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.