Resep Cumi basah pedas (simple) oleh Resvi Lestari
Berikut ini adalah resep Cumi basah pedas (simple). Resep Cumi basah pedas (simple) yang dishare oleh Resvi Lestari bisajadi 2porsi.
Resep Cumi basah pedas (simple)
Porsi: 2porsi
Bahan-bahan
- 3 sendok minyak goreng
- cumi basah saya beli 10rb / bungkus
- 2 buah bawang merah
- 2 buah bawang putih
- 1/2 buah bawang bombay
- 3 buah cabe ijo
- 5 buah cabe rawit
- 1 sachet saori
- secukupnya gula
- secukupnya garam
- sambal indofood extra pedas 2sendok teh (yg ga suka bisa skip)
- 1 1/2 gelas air
Cara Membuat
- Pertama : cuci bersih cumi, lalu iris bawang merah.bawang putih.bawang bombay, cabe ijo, cabe rawit
- Kedua: masukan minyak jika sudah panas masukan bawang merah.putih.bombay tumis hingga harum jika sudah harum kasih air.gula.garam secukupnya sesuai rasa
- Ketiga : masukan saori dan sambal indofood extra pedas nya.. test rasa jika sudah pas lalu masukan cumi basah nya..
- Keempat : terakhir masukan cabe ijo dan cabe rawit.. kenapa dimasukan terakhir supaya tidak layu cabenya..
- Tes rasa lagi jika sudah empuk dan bumbunya sudah pas angkat dan sajikan.. ????
- Selamat mencoba
Itulah Resep Cumi basah pedas (simple), Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cumi basah pedas (simple) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi basah pedas (simple) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi basah pedas (simple) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-cumi-basah-pedas-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.