Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung Kiriman dari Dessy Kharlina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung Kiriman dari Dessy Kharlina
  • Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung oleh Dessy Kharlina

    Berikut ini adalah cara memasak Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung. Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung yang dibuat oleh Dessy Kharlina bisa disajikan 10 porsi.



    gambar untuk cara membuat Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung


    Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan Kulit :
    2. 250 gram Tepung terigu protein tinggi (25 sdm)
    3. 1 butir telur
    4. 1 sdt garam
    5. 3 sdm minyak sayur
    6. 600 ml air
    7. Bahan isi :
    8. secukupnya ayam disuwir-suwir
    9. secukupnya wortel
    10. 2 lembar daun seledri
    11. 1 siung bawang putih cincang halus
    12. 1/2 sdt garam
    13. 1 sdt royco
    14. 500 ml minyak sayur untuk menggoreng martabak
    15. pelengkap:
    16. 1 buah timun potong dadu
    17. 4 sdm cuka
    18. 300 ml air hangat
    19. secukupnya cabe merah atau hijau
    20. 2 butir telur ayam (untuk dicampur kebahan isi saat sudah ditumis)

    Langkah

    1. Tumis bahan isi sampai masak.
      Bila sudah masak campurkan 2 buah telur ayam aduk-aduk dan sisihkan

    2. Buat bahan kulit
      Campur semua bahan kulit dan aduk2 sampai rata dan encer.

    3. Siapkan teflon, olesi dengan minyak sayur sedikit lalu tuang adonan kulit sebanyak 1 sendok sayur ke teflon. Dilebar-lebarkan adonan dengan cara menggoyang teflon ke kanan atau kiri atau kedepan dan kebelakang. Bila pinggir adonan lepas dari teflon alias tidak lengket maka kulit sudah matang.

    4. Masukkan bahan isi tadi kedalam kulit, lalu lipat seperti amplop. Jangan takut kulit robek karna dengan adanya telur di bahan isi tadi akan merekatkan kulitnya.

    5. Lalu goreng kulit yang sudah diberi isian dan sudah dilipat tadi sampai matang.

    6. Buat pelengkap, campurkan timun dengan air hangat dan air cuka serta cabe. Aduk-aduk. Dinginkan.
      Martabak telur sederhana siap dihidangkan.




    Itulah Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung Kiriman dari Dessy Kharlina diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Martabak telur sederhana ala-ala dadar gulung Kiriman dari Dessy Kharlina dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-martabak-telur-sederhana-ala-ala.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.