Resep Pempek rebus bangka oleh Xander's Kitchen
Berikut ini resep memasak Pempek rebus bangka. Resep Pempek rebus bangka yang dibuat oleh Xander's Kitchen dapat disajikan .
Resep Pempek rebus bangka
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr tenggiri yg sudah dihaluskan
- 375 ml air es
- 450 gr sagu
- 5 siung bawang putih dihaluskan
- 3 sdt garam kurang lebih
- 1 sdt gula
- secukupnya sagu buat di tangan dan talenan
Cara Membuat
- Dalam baskom masukkan tenggiri yg sudah dihaluskan + bawang putih. Aduk rata
- Masukkan garam, gula secukupnya, air es sedikit2 aduk rata sampai halus tidak berbiji
- Tambahkan sagu sedikit2 aduk rata pakai sendok plastik /kayu
- Adonan pempek yg siap dibentuk. Adonan agak lengket ya tp bisa dibentuk dg bantuan sagu
- Tabur sagu di talenan dan tangan. Bentuk lenjer besar
- Cemplungkan pempek ke dalam air mendidih
- Rebus sampai matang
- Tiriskan pempek yg sudah matang
- Potong2 pempek. Sajikan dg cuka merah khas bangka
Demikianlah tadi Resep Pempek rebus bangka, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pempek rebus bangka diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pempek rebus bangka diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pempek rebus bangka dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-pempek-rebus-bangka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.