Resep Terong Udang balado cabe cabean???? oleh Cooking With Rani
Inilah resep memasak Terong Udang balado cabe cabean????. Resep Terong Udang balado cabe cabean???? yang dishare oleh Cooking With Rani bisajadi porsi keluarga.
Resep Terong Udang balado cabe cabean????
Porsi: porsi keluarga
Bahan-bahan
- 1/2 kg terong ungu
- 1/2 kg udang kupas ukuran besar
- 3 butir bawang merah
- 2 butir bawang putih
- 6-8 buah cabe keriting
- 3 buah cabe besar
- 2-3 buah tomat ukuran besar
- 7 buah cabe rawit
- 1/3 terasi ABC kalau gak suka skip aja
- 1 lembar daun salam
- Secukupnya minyak goreng
- Secukupnya gula,garam dan penyedap
- Secukupnya Air
Cara Membuat
- Pertama cuci bersih udang kupas tiriskan, potong potong terong nggak usah terlalu kecil dan tipis nanti hancur dan benyek, cuci bersih tabur garam sedikit ratakan goreng ke dalam minyak panas,sebentar saja angkat.
- Blender bawang merah,bawang putih,tomat, cabe rawit,cabe keriting,cabe besar dan terasinya(bisa di skip kalau gak suka) sampai tercampur rata.
- Panaskan 2-3 sdm minyak di wajan,masukan bumbu halus dan cabe tadi aduk sampai wanginya bumbunya keluar tambahkan daun salam,tuang gula,garam tes rasa,dan terakhir masukan udang dan terong aduk sampai rata matikan.
- Terong udang balado cabe cabean nya siap di nikmati dengan nasi hangat ya Mom ??yummy...
Itulah tadi Resep Terong Udang balado cabe cabean????, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Terong Udang balado cabe cabean???? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Terong Udang balado cabe cabean???? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Terong Udang balado cabe cabean???? dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-terong-udang-balado-cabe-cabean.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.