Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji oleh Sellina Desnawati
Dibawah ini adalah resep memasak Cah Brokoli, Tofu, Shimeji. Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji yang dibuat oleh Sellina Desnawati bisa menjadi 4-5 porsi.
Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji
Porsi: 4-5 porsi
Bahan-bahan
- 1 bonggol brokoli
- 1 pack egg tofu rasa udang
- 1 pack jamur shimeji
- 1 sdm tepung maizena
- 3 siung bawang putih
- jahe 1/2 ruas diiris korek
- kecap inggris secukupnya (tidak pakai tidk apa2)
- secukupnya garam
- secukupnya gula pasir
- secukupnya lada
Cara Membuat
- Cuci brokoli dan jamur
- Potong brokoli sesuai selera
- Pisahkan jamur dari bonggolnya, pakai secukupnya (sisanya bisa disimpan 2-3 hari)
- Potong-potong tofu sesuai selera, kemudian goreng dengan api sedang hingga terbentuk kulitnya
- Cincang kasar bawang putih, sementara itu panaskan wajan untuk menumis bawang
- Tumis bawang dan jahe sampai harum
- Masukkan brokoli, aduk-aduk beberapa saat kemudian tambahkan air panas
- Masukkan jamur shimeji
- Tambahkan kecap inggris secukupnya. bagi yang belum tahu, kecap inggris inj rasanya agak asam
- Tambahkan gula, garam, lada secukupnya
- Masukkan egg tofu kemudian aduk dengan perlahan supaya tidak hancur
- Sementara menunggu matang, campurkan maizena dengan air matang
Demikianlah tadi Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cah Brokoli, Tofu, Shimeji dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/05/resep-cah-brokoli-tofu-shimeji.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.