Resep Pizza teflon Kiriman dari Retno Asih

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza teflon Kiriman dari Retno Asih
  • Resep Pizza teflon oleh Retno Asih

    Berikut ini resep memasak Pizza teflon. Resep Pizza teflon yang dibuat oleh Retno Asih dapat disajikan .



    resep lengkap untuk Pizza teflon


    Resep Pizza teflon


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 sdm tepung terigu Cakra kembar
    2. 2 sdm tepung terigu segitiga
    3. 1 sdt ragi instan (fermipan)
    4. 2 sdm minyak goreng
    5. 2 sdm margarin cair
    6. 1 butir telur ayam
    7. 75 ml susu cair hangat (bisa diganti air hangat)
    8. Toping sesuai kan dg yg anda suka dan punya saja
    9. 1 siung bawang putih geprek cincang halus
    10. 1 bh bawang Bombay rajang bulat"
    11. 1 bh paprika jika punya potong tipis
    12. 1/2 bh jagung manis
    13. 2 buah sosis sapi/ ayam
    14. 50 gr udang (cuci bersih buang kulit dan kepala)
    15. 8 sdm saus spaghetti bolognese
    16. keju mozzarella (aq pake keju Kraft quick melt)
    17. Pelengkap: saus tomat,sambal dan mayonaise
    18. sejumput garam

    Cara Membuat

    1. Dough : campurkan tepung terigu,garam, dan ragi ke wadah aduk hingga rata. Tuang minyak goreng dan margarin cair, aduk kembali lalu masukkan telur aduk,setelah rata tuangkan susu cair hangat/ air hangat sedikit" sambil diuleni hingga Kalis.lalu ditutup dg plastik wrap atau kain lembab. (Saya taruh di atas Magicom dan ditutup kain, supaya lebih cepat ngembang) 30-45 menit

    2. Topping : beri sedikit margarin tumis bawang putih, dan Bombay hingga harum masukkan saus bolognese sosis,udang,paprika aduk rata sampai matang, tambahkan jagung manis pipil yg sudah direbus. Bisa tambahkan gula,garam,lada sesuai selera. Matikan api.

    3. Setelah dough mengembang letakkan di atas teflon yg sudah di beri margarin tipis".ratakan adonan dough ke teflon lalu tusuk" dg garpu lalu tutup dan panggang dg api yg sangat kecil. Selama kurang lebih 15-20 menit. Setelah itu baru beri dough dg saus topping ratakan lalu beri parutan keju supaya cepat leleh. Panggang lagi selama 15-20 menit (sampai matang karena kadang api kompor berbeda)

    4. Pizza siap di sajikan dg saus mayonaise,saus tomat dan saus sambal. Like this,, Mama dan My girl ngabisin dalam sekejap. *Ow ya jika gak habis bisa disimpan kulkas jika ingin makan kukus aja pasti tetap enak dan pizza-nya jadi lebih empuk. ??




    Demikianlah Resep Pizza teflon, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pizza teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza teflon Kiriman dari Retno Asih diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Pizza teflon Kiriman dari Retno Asih dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/06/resep-pizza-teflon-kiriman-dari-retno.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.