Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) Kiriman dari melianasution

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) Kiriman dari melianasution
  • Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) oleh melianasution

    Berikut ini adalah resep masakan Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid). Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) yang ditulis melianasution bisa jadi .



    resep masakan Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid)


    Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ekor cumi ukuran besar bersihkan kulitnya
    2. secukupnya garam
    3. 3 sdm minyak ikan (oyester)
    4. 4 sdm tepung terigu
    5. 1 sdm tepung tapioka
    6. 1 sdm tepung beras
    7. 1/4 sdm baking powder
    8. secukupnya minyak
    9. secukupnya lada

    Langkah

    1. Cuci cumi lalu potong-potong seperti cincin

    2. Marinasi dengan garam dan minyak ikan, diamkan 15-30 menit

    3. Siapkan adonan 1 yaitu 1 sdm terigu dengan garam sedikit. Tambahkan air hingga adonan kental

    4. Masukkan adonan 1 ke cumi yang sudah dimarinasi

    5. Siapkan adonan kering yaitu campuran 3 sdm terigu, 1 sdm tepung beras, 1 sdm tepung tapioka, baking powder, garam, dan lada secukupnya

    6. Panaskan minyak

    7. Masukkan cumi ke adonan kering guling sambil ditekan2 lalu goreng dengan api sedang

    8. Cumi Goreng Tepung siap dinikmati dengan saus sambal atau diolah menjadi masakan lainnya




    Itulah Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid), Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) Kiriman dari melianasution diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cumi Goreng Tepung (Crispy Fried Squid) Kiriman dari melianasution dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/12/resep-cumi-goreng-tepung-crispy-fried.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.