Resep Kue bihun nanas Karya Pamona Dwirahayu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue bihun nanas Karya Pamona Dwirahayu
  • Resep Kue bihun nanas oleh Pamona Dwirahayu

    Berikut ini adalah resep Kue bihun nanas. Resep Kue bihun nanas yang ditulis Pamona Dwirahayu bisa disajikan .



    resep masakan Kue bihun nanas


    Resep Kue bihun nanas


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 buah nanas
    2. 1 bungkus bihun jagung(isi 2)
    3. 250 gr tepung tapioka
    4. 150 gr gula pasir
    5. 1 sdt garam
    6. 1 butir kelapa parut(agak muda)

    Langkah

    1. Parut atau blender nanas. Kemudian sisihkan.

    2. Rendam bihun jagung dengan air hangat hingga mengembang, kemudian tiriskan.

    3. Campurkan parutan nanas beserta tepung tapioka, bihun jagung, gula, dan garam hingga tercampur rata (gulanya bisa lebih dari takaran, tergantung selera). Kemudian masukkan ke dalam loyang yang sudah diolesi minyak. Kukus hingga 20 menit (tutup panci di alasi serbet terlebih dahulu).

    4. Campurkan kelapa parut dengan garam secukupnya. Kemudian kukus sebentar.

    5. Setelah kue nya matang. Tunggu sampai mendingin, kemudian potong sesuai selera. Setelah itu gulingkan ke kelapa parut tadi.




    Demikianlah tadi Resep Kue bihun nanas, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Kue bihun nanas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue bihun nanas Karya Pamona Dwirahayu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue bihun nanas Karya Pamona Dwirahayu dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/12/resep-kue-bihun-nanas-karya-pamona.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.