Resep Batagor cakalang - Nanonano

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Batagor cakalang - Nanonano
  • Resep Batagor cakalang oleh Nanonano

    Berikut ini adalah cara membuat Batagor cakalang. Resep Batagor cakalang yang dibuat oleh Nanonano bisa disajikan .



    gambar untuk resep Batagor cakalang


    Resep Batagor cakalang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan A (dihaluskan dengan blender):
    2. 5 siung bawang merah
    3. 3 siung bawang putih
    4. secukupnya ketumbar
    5. 1/2 ekor ikan cakalang sedang (bisa ikan apa saja sesuai selera)
    6. secukupnya garam
    7. secukupnya gula
    8. 1/2 gelas air
    9. Bahan B:
    10. 5 sdm penuh tepung tapioka
    11. 5 sdm penuh tepung terigu
    12. tahu yg dipotong kecil dan tipis2
    13. Bahan saus kacang:
    14. Segenggam kacang goreng
    15. 3 siung bwang putih yg sudah digoreng utuh
    16. 3 siung bawang merah yg sudah digoreng utuh
    17. secukupnya garam
    18. secukupnya air
    19. 1 sdm air yg diberi sedikit tepung terigu

    Langkah

    1. Blender bahan A
      Dan tambahnkan bahan b lalu uleni sampang bisa dibentuk

    2. Lalu tempelkan di tahu yg sudah dipotong tipis2 lalu goreng

    3. Blender bahan saus kacang lalu masak lagi sampang mendidih

    4. Sajikan dan tambah kecap




    Demikianlah tadi Resep Batagor cakalang, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Batagor cakalang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Batagor cakalang - Nanonano diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Batagor cakalang - Nanonano dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/04/resep-batagor-cakalang-nanonano.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.