Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON oleh dapurVY
Berikut ini adalah resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON. Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON yang dishare oleh dapurVY dapat disajikan .
Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan kering :
- 100 gram Tepung ketan
- 125 gram Kelapa parut (kerok sampai bersih kulit arinya)
- 25 gram Tepung tapioka
- 50 gram Gula pasir (sedang manisnya)
- 1/4 sdt Garam
- 1/4 sdt Vanili bubuk
- Bahan basah :
- 75 gram Santan kental
- 25 gram Margarin, lelehkan
- 1/2 butir Telur, kocok lepas
Cara Membuat
- Campur rata secara terpisah masing-masing bahan kering dan bahan basah, lalu campur keduanya secara rata, diamkan 15 menit.
- Panaskan teflon, tuang adonan persendok dengan dibentuk bulat pipih atau sesuai selera, bolak-balik (jangan ditekan) sampai matang.
Itulah tadi Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep WINGKO KETAN HITAM dengan TEFLON dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/10/resep-wingko-ketan-hitam-dengan-teflon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.