Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel)
  • Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel) oleh Icha Liza

    Berikut ini adalah resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel). Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel) yang ditulis Icha Liza cukup untuk .



    gambar untuk resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel)


    Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan Halus:
    2. 5 siung bawang merah
    3. 5 siung bawang putih
    4. 5 cm kunyit
    5. 1 btr kemiri
    6. 3 bh cabe merah
    7. Bahan Lainnya:
    8. 100 gr buncis segar
    9. 100 gr wortel
    10. 100 gr bunga kol
    11. 1 btg sereh (geprek)
    12. 3 cm jahe (geprek)
    13. 2 lbr daun salam
    14. 100 ml susu cair (santan cair)
    15. Secukupnya air
    16. Secukupnya minyak goreng
    17. Secukupnya garam
    18. Secukupnya royco

    Cara Membuat

    1. Haluskan bumbu halus dan potong wortel bentuk korek api jg potong serong buncis. Lalu sisihkan
    2. Panaskan minyak goreng, masukkan jahe dan batang sereh yg sudah dgeprek, masukkan daun salam. Aduk aduk sampai harum
    3. Masukkan bumbu yg sudah d haluskan tadi. Aduk aduk. Setelah agak kering. Masukkan buncis dan wortel.
    4. Tambahkan susu/ santan cair *aku kebetulan gada santan, jadinya pake susu cair* lalu air *sesuai selera*. Aduk aduk sampai agak kering. Koreksi rasa. Sajikan ??



    Itulah Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel), Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis Kuning BunTel (Buncis-worTel) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/03/resep-tumis-kuning-buntel-buncis-wortel.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.