Resep Teri Jengki Sambal Bawang oleh Ridho Khanlah
Berikut ini adalah resep cara membuat Teri Jengki Sambal Bawang. Resep Teri Jengki Sambal Bawang yang dibuat oleh Ridho Khanlah bisa menjadi 3-4 porsi.
Resep Teri Jengki Sambal Bawang
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 250 grm teri jengki kering
- 250 grm bawang merah *saya suka bnyk bawang* diiris tipis2
- 2 buah Tomat merah besar *potong kecil2*
- 15 buah cabe rawit *sesuai selera, potong kecil2*
- 2 siung bawang putih *cuma buat ngangkat aroma* digeprek
- Garam
- Gula
- Penyedap
Cara Membuat
- Teri jengki di goreng tapi jgn terlalu kering
- Dengan minyak yg agak bnyk.. Tumis bawang merah yg sudah diiris sampai layu, masukan bawang putih sampai wangi masukan cabai yg diiris kecil2, masukan tomat yg sudah diiris2.. aduk2 terus dengan api sedang..
- Kalau sudah layu tomatnya dan bawang menyatu, minyak jg makin kentel masukan teri jengki tadi, aduk2 dulu.. koreksi rasa, untuk awal jangan masukan garam bnyk2 dl krn teri ud asin.. masukan gula, penyedap.. aduk2.. kalau dirasa kurang asing baru masukan garam..
- Hidangkan bersama nasi putih panas2.. beban pikiran dijamin hilang.. selamat mencoba..
Itulah Resep Teri Jengki Sambal Bawang, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Teri Jengki Sambal Bawang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Teri Jengki Sambal Bawang diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Teri Jengki Sambal Bawang dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/12/resep-teri-jengki-sambal-bawang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.