Resep Rujak Cingur oleh Nining Setyo Wijayanti
Inilah cara memasak Rujak Cingur. Resep Rujak Cingur yang ditulis Nining Setyo Wijayanti bisa disajikan .
Resep Rujak Cingur
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan:
- 1 ikat kecil kangkung
- 1 genggam kol
- 1 genggam toge
- 4 iris timun
- 5 iris nanas
- 4 iris bengkuang
- 4 iris belimbing buah
- 4 iris mangga muda/kedondong
- 5 iris cingur rebus (bisa diganti urat, daging berurat,kikil)
- 3 iris tahu goreng
- kerupuk
- Bumbu halus:
- 1 sdm gula merah
- 1 sdm petis
- 1 sdm kacang tanah goreng
- secukupnya garam
- 1/2 sdt gula pasir
- 1 siung bawang putih yg sdh digoreng dahulu
- 1/2 sdt terasi
- 3-4 cabe rawit (selera)
- 3-4 sdm air asam jawa
- kalau suka bisa pakai 3 iris pisang klutuk mentah
Cara Membuat
-
Rebus kangkung, kol, dan toge sebentar saja cukup sampai layu saja
-
Susun sayur, irisan buah2an, tahu dan cingur/urat di atas piring.
-
Siram atau campurkan dengan bumbu yg sdh dihaluskan
-
Hidangkan dengan krupuk atau bisa ditambahkan kupat atau nasi
Demikianlah Resep Rujak Cingur, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Rujak Cingur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rujak Cingur Oleh Nining Setyo Wijayanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rujak Cingur Oleh Nining Setyo Wijayanti dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/06/resep-rujak-cingur-oleh-nining-setyo.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.