Resep Panada - Yoan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Panada - Yoan
  • Resep Panada oleh Yoan

    Dibawah ini adalah resep memasak Panada. Resep Panada yang ditulis Yoan bisa menjadi 10 porsi.



    cara membuat Panada


    Resep Panada


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. 300 gr tepung
    2. 150 ml santan
    3. 1 sdt ragi
    4. 2 sdm gula
    5. 3/4 sdt garam
    6. 1 klg Ikan sarden
    7. 3 siung bawang merah
    8. 2 siung bawang putih
    9. 2 ikat kemangi
    10. 3 lembar daun jeruk
    11. 4 cabai merah

    Langkah

    1. Campur terigu, gula, garam, ragi aduk rata kemudian ditambahkan santan sambil diuleni sampai adonan kalis. Adonan tutup denfan serbet dan diamkan 30 menit

    2. Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai

    3. Ikan sarden kalengan ditiriskan lalu disuwir-suwir

    4. Tumis bumbu yg dihaliskan sampai wangi lalu masukkan ikan dan sobekan daun jeruk serta daun kemangi. Koreksi rasa jika hambar tambahkan garam

    5. Bulatkan adonan sebesar bola pingpong lalu pipihkan dan tambahkan isian ikan

    6. Diamkan 10 menit lalu goreng dengan minyak yg banyak dan api kecil sehingga matang merata




    Itulah Resep Panada, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Panada diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Panada - Yoan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Panada - Yoan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/07/resep-panada-yoan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.