Resep Fillet Ayam masak Kecap oleh julia
Dibawah ini adalah cara memasak Fillet Ayam masak Kecap. Resep Fillet Ayam masak Kecap yang dibuat oleh julia bisa jadi .
Resep Fillet Ayam masak Kecap
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr dada ayam filet, potong2
- 1/2 butir bawang bombay, potong kotak
- 2 biji cabe merah, buang biji, potong kotak
- 2 biji cabe hijau, buang biji, potong kotak
- 2 siung bawang putih, geprek
- 1 sdm mentega
- Bumbu halus:
- 2 siung bawang putih
- secukupnya Merica, garam, gula,
- 1 butir putih telor
- 1 1/2 sdm tepung kanji
- 1 sdm kecap manis
- secukupnya Merica bubuk,
- secukupnya Garam,
- 50 ml air putih
Langkah
-
Ayam yg sudah d cuci bersih,& d potong2, lumuri dengan bumbu halus..lalu tambahkan putih telur kedalam ayam, aduk2 rata. Masukkan tepung, aduk sampai semua rata ayam tercampur tepung. Lalu goreng hingga kuning kecoklatan dg api sedang. Sisihkan.
-
Tumis bawang bombay & bawang putih dengan mentega/margarin.. Lalu masukkan cabe..aduk2..masukkan kecap manis, merica bubuk, sedikit garam,& sesikit air..koreksi rasa, jika sudah pas, masukkan ayam yg sudah digoreng..aduk rata. Angkat. Sajikan.
Demikianlah tadi Resep Fillet Ayam masak Kecap, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Fillet Ayam masak Kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fillet Ayam masak Kecap By julia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Fillet Ayam masak Kecap By julia dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/08/resep-fillet-ayam-masak-kecap-by-julia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.