Resep Woku Tuna oleh Yuliastuti Hermi
Inilah resep masakan Woku Tuna. Resep Woku Tuna yang ditulis Yuliastuti Hermi dapat disajikan .
Resep Woku Tuna
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr daging ikan Tuna
- Bumbu
- 10 buah cabe merah
- 10 cabe rawit merah sesuai selera
- 5 siung bawang putih
- 10 siung bawang merah
- 2 ruas jari jahe
- 1 ruas jari kunyit
- 3 batang sereh
- 5 daun jeruk
- 2 daun pandan
- 3 ikat kemangi
- 1 buah jeruk nipis
- 3 batang daun bawang
- 1 tomat besar
- 1 / 4 sdt gula merah
- 1 sendok teh garam
- 1/4 sdt penyedap bila suka
Langkah
-
Haluskan bumbu : cabe merah. Jahe kunyit, bawang merah bawang putih hinga halus
-
Siapkan : daun bawang iris ukuran tipis sedang.. tomat potong dadu. Cabe rawit uleg kasar
-
Tumis bumbu halus.. masukkan ikan. Tambahkan aereh daun jeruk daun pandan Tambahkan gula. Garam bumbu penyedap bila suka. Bolak balik tambahkan air. Setelah merata dan setengah matang tambahkan cabe rawit. Tomat dan daun bawang serta daun kemangi.. masak hingga matang
-
Untuk detail ailahkan berkunjung ke : https://www.youtube.com/watch?v=oN8nIoTmZMU
Itulah tadi Resep Woku Tuna, Semoga berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Woku Tuna diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Woku Tuna Karya Yuliastuti Hermi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Woku Tuna Karya Yuliastuti Hermi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2019/10/resep-woku-tuna-karya-yuliastuti-hermi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.